KEJADIAN POHON TUMBANG

ALAMAT🔎: Pleret RT 5/10 Bokoharjo Prambanan
HARI/TGL: Senin, 9 Maret 2020
JAM KEJADIAN: 19.00
JAM LAPORAN MASUK: 19.00
INFO VIA: Whatsap

PELAPOR:

  • NAMA : Hari Wardoyo
  • ALAMAT: Pleret Gatak Bokoharjo

PEMILIK POHON:
–NAMA: BP. TUJIMIN

  • ALAMAT: Ngoro-oro, Bokoharjo

Pohon Randu:

  • Diameter 30 cm

PEMILIK Kandang Kambing🏚:

  • NAMA: ibu Kaminem
  • ALAMAT: Pleret RT.5/10 Gatak Bokoharjo, Prambanan
    -Jumlah KK: 1 kk 1 jiwa SAKSI: Hari Wardoyo
    KRONOLOGI📝:
  • Hujan deras dr jam 18.30 disertai angin, dan Sekira 19.00 pohon randu tumbang ke arah utara dan menimpa kandang kambing dan pagar halaman pak Sugeng dan menutup akses jalan.

KERUGIAN:

  • Pagar Miring

KORBAN JIWA:

  • Nihil

KETERANGAN:

  • Penanganan oleh warga dan FPRB Bokoharjo dan Babinkamtibmas

TINDAKAN:

  • asessment
  • penanganan

PERSONIL TERLIBAT⛑:

  • Warga
  • FPRB bokoharjo
  • Pemerintah desa
  • Babinkamtibmas
  • Relindo

_Asesment Ari Genjor

Bencana memang datang dengan tiba-tiba, manusia hanya mampu menjaga dan membantu sesama

.

FPRB Hadir untuk Masyarakat

Untuk Kemanusiaan

#PAC

Tinggalkan komentar

Rancang situs seperti ini dengan WordPress.com
Mulai